Apakah lo pernah punya impian untuk kerja di perusahaan tech besar? Inilah kesempatan lo untuk mendapatkan wawasan dan rahasia untuk sukses di tempat kerja karena kita bakal ngobrol sama absolute #girlboss Mba Pancanita Manalu, yang saat ini bekerja sebagai Global HR Business Partner di Gojek. Kita ngobrol panjang lebar tentang gimana caranya agar kita bisa lebih percaya diri ditempat kerja dan cara menghindari perasaan nggak-enakan yang rupanya bisa di telusuri dari masa penjajahan.
Follow kita di:
Host: Dina Bahar & Josephine Tansara