Listen

Description

Dikenal sebagai gitaris, keyboardist, dan juga sitaris handal, Erlangga Ishanders datang untuk berbicang mengenai proyek musik terbarunya dan juga kisah-kisah konyol yang seringkali terjadi ketika manggung dan nongkrong.