Listen

Description

Diskon berawal dari kupon gratis Pada tahun 1887, perusahaan minuman soda ternama di Amerika Serikat memberikan kupon kepada masyarakat untuk mendapatkan satu gelas minuman secara gratis. Aktivitas ini dilakukan sebagai salah satu strategi untuk mempromosikan produknya. Kemudian, secara perlahan, pemberian produk gratis tersebut mulai diganti dengan kupon potongan harga...