Listen

Description

Peci hitam sebagai identitas bangsa diyakini dimulai sejak Juni 1921, waktu itu Presiden Soekarno mengikuti rapat Jong Java. Soekarno melihat perdebatan yang terjadi di antara rekan-rekannya tentang pakaian yang dikenakan, mereka menginginkan tampilan layaknya kaum barat yang terlihat lebih necis ..