Listen

Description

Adzan dan Iqamah adalah panggilan untuk sholat. Rasulullah ﷺ mengajarkan kepada umatnya untuk menjawab setiap kalimat panggilan Allah di dalam adzan. Lantas bagaimana dengan Iqamah, apakah ada dalil yang menerangkan tentang perintah menjawab kalimat Iqamah sebagaimana menjawab adzan? Dengarkan penjelasan islami di Podcast Ruang Qolbu episode kali ini.