Listen

Description

Apabila seseorang dimasa lalunya pernah terjerumus ke dalam kesesatan dan kemusyrikan seperti mempercayai benda-benda tertentu yang diklaim dapat memberikan pertolongan atau perlindungan. Namun seiring waktu setelah banyak belajar ilmu agama, ia mulai menyadari kekhilafannya dan bertaubat dari kesalahan masa lalu. Lantas bagaimana cara membuang atau memusnahkan benda tersebut? Dengarkan penjelasan islami di Podcast Ruang Qolbu episode kali ini.