Listen

Description

Senangnya Bonar karena lebaran tahun ini ia dan keluarganya pulang ke kampung halamannya, Pulau Samosir. Bonar bongga bisa menghadiri festival si gale-gale yang menjadi tradisi suku Batak. Namun, sepupunya sedih karena tidak bisa mengikuti festival tersebut. Bagaimana cara Bonar menghiburnya, ya?



Narrator: Kang Acep (Tim Nusantara Bertutur)

Penulis Cerita: Lailatul Badriyah

Ilustrator: Lynelle Clement

Produser: Ristiana D Putri

Co Produser: Karren Lie

---

MEDIO by KG Media

Playlist podcast by Medio di Spotify: https://link.tree/SiniarMedio

Instagram: https://instagram.com/mediobykgmedia

Twitter: https://twitter.com/mediobykgmedia

TikTok: https://tiktok.com/@mediobykgmedia

Read about us on: https://kolom.kompas.com/Medio.KGMedio

Saran dan kolaborasi: podcast@kgmedia.id

---

Nusantara Bertutur Media sosial:

@kompasklasika, @nusantarabertutur