Listen

Description

Di suatu malam, Gagak Kecil meminta ibunya untuk menyanyikan lagu padanya. Ia iri dengan teman-temannya, sebab ibu mereka selalu menyanyikan lagu untuk anak-anaknya.

Sebenarnya, Ibu Gagak bukannya tidak mau menyanyikan lagu pada anaknya, tetapi ia memiliki suara yang tidak bagus seperti gagak lainnya. Namun, ia tetap mencoba bernyanyi untuk Gagak Kecil. Lagu apa yang akan dinyanyikan oleh Ibu Gagak, ya?

--

Season 3

Narator: Lucia Triundari

Produser: Ristiana D Putri

Audio Recorder: Akmal Nadhif Predika

Audio Engineer: Ariel Arkadia

Ilustrator: Nana / Dok. Majalah Bobo

Penulis Cerita: Dok. Majalah Bobo

--

Media sosial:  @majalah_bobo, @majalahmombi, @mendongenguntukcerdas