Listen

Description

Dahulu kala, di sebuah hutan terdapaat kerjaan burung elang yang dipimpin oleh raja Berdo. Burung-burung itu menguasai hutan dan bersikap sesukanya pada hewan lain, terutama pada bangsa tikus.  

Rato adalah pemimpin tikus yang cerdik. Rato meminta tolong kepada Nito si raja semut untuk membantu mereka melawan bangsa burung.  

Apa yang akan terjadi kepada bangsa burung, ya?  

--

Season 2

Ilustrator: Nina / Dok. Mombi

Penulis cerita: Dok. Majalah Mombi

Media sosial: @majalah_bobo, @majalahmombi, @mendongenguntukcerdas