Halo sobat ospekers! Podcast Ospek kembali lagi nih, di episode 6 ini kami bakalan membahas tentang Campus Life Edition loh! wahh ini sih podcast yang ditunggu-tunggu oleh pejuang PTN nih hehe. Yuk langsung aja dengerin podcast ini supaya kamu lebih mengenal tentang kehidupan kampus yang sebenarnya.