Open Minded itu sebenernya positif atau negatif sih? Saat ini kata open minded sedang banyak dipergunakan di masyarakat, dan seiring dengan itu open minded mengalami perluasan makna. Kali ini Rina (@nurina_listya) akan mengupas lebih dalam mengenai open minded, simak terus yaa!