Listen

Description

Halo Sobat BercaOne

Salah satu divisi Communication Media Entertainment (CME) PT Berca Hardayaperkasa baru saja menyabet juara satu di ajang kompetisi pembuatan creative video promotion di “Alletra Idol 2022 with HPE and AMD” lho.  Kompetisi antar divisi Berca ini di mulai bulan April 2022 dan pemenang kompetisi diumumkan di Wayang Bistro Kota Kasablanka, Kamis (23/6).

Kompetisi Alletra Idol 2022 dimenangkan oleh sales dan presales Berca CME Bandung dengan menyajikan video kreatif seputar solusi produk Alletra terbaru dari HPE yang dirilis awal tahun 2021 lalu.

Yuk, intip gimana pengalaman mereka