Listen

Description

Episode ke-6 ini kita bahas kenapa masih banyak orang yang pengen jadi PNS? padahal bisnis stratup itu menggiurkan. Apakah karena jadi PNS itu biar dapet jaminan dihari tua, atau ada alasan lainnya?