Listen

Description

"Dalam perhelatan itu, kepalanya ditetak, selangkangannya diacak-acak, dan tubuhnya dibirulebamkan dengan besi batangan. Detik pun tergeletak, Marsinah pun abadi". Puisi karya Sapardi Djoko Damono dalam buku Melipat Jarak. dibacakan dalam rangka Hari Buruh Internasional yang jatuh pada 1 Mei