Pernah kepikir gak sih, kenapa Tokoh Si Kabayan tampak bloon, bodoh, dan lugu di mata orang kebanyakan?//Di dalam podcast Keluar Rumah Eps. 27, saya ngait-ngaitin Tokoh Fiktif Orang Sunda Si Kabayan ini dengan filosofi Socrates, Plato, pahlawan Sunda Otto Iskandardinata, hingga prinsip Mindfullness; gaya hidup yang kini banyak diwejangkan di kelas menengah yang hidup di kota-kota besar, ya, pokoknya saya di sini senggol sana senggol sini.//Apakah Si Kabayan memang sebodoh itu? Mari dengarkan jawabannya di podcast Keluar Rumah Eps. 27 ini sampai habis.(CH)