Listen

Description

Sri Lanka bergejolak! Krisis utang membuat kebutuhan pokok di negara Asia Selatan itu seret. Rakyat turun ke jalan dan berujung mundurnya kabinet dan perdana menteri Mahindha Rajapaksa. Banyak faktor yang terkulminasi dalam krisis ini: mismanajemen, utang luar negeri, dan ketidakberuntungan. Kenapa Sri Lanka bisa sampai di tahap ini? Benarkah ada peran China? Apa yang bisa dilakukan dunia?

Bareng Rafi, Ikhlas, Majiid, dan Shofwan di Podcast Bebas Aktif episode 30, kita ngomongin:

Instagram: @kontekstualcom

Twitter: @kontekstualcom

YouTube: Kontekstual

Kunjungi kontekstual.com untuk berita HI paling aktual!