Listen

Description

Politik Malaysia tiba-tiba huru-hara. Mundurnya Mahathir dari jabatan Perdana Menteri, dan naiknya Muhyiddin membuat banyak orang bertanya-tanya, apakah Malaysia akan mengalami kemunduran? Simak bahasannya di Podcast Bebas Aktif kali ini!