Halo, Moms dan Dads! Bingung mau nanya dan curhat masalah keluarga ke siapa? Atau mau tips-trick terbaru seputar rumah tangga? Keduanya bisa kamu dapetin di sini, Moms dan Dads! Selamat datang di Podcast Obrolan Meja Makan, podcast persembahan Nakita, Nova, dan Medio by KG Media! Podcast ini akan membahas seputar rumah tangga, tips parenting, hingga perkembangan si kecil kesayangan keluarga. Wah, paket lengkap banget ya! Siapkan piring dan alat makan kamu, Moms dan Dads, karena pembahasannya dijamin 'daging' dan bikin kenyang semua!
Nakita & Nova
Instagram: @nakitaid & @tabloidnovaofficial
MEDIO by KG Media
Instagram: @mediobykgmedia
TikTok: @mediobykgmedia
Saran dan kolaborasi: podcast@kgmedia.id
-----
Produser: Ristiana D. Putri, Fandhi Gautama
Co-produser: Miletresia, Kanzia Rahman
Audio Editor: Elya Amanda
Designer: Elvira Tantri