Listen

Description

Dalam semua jenis dan lapisannya, benang merah cinta itu satu: susah. Jadi, jangan berpikir bahwa hidup akan mendadak jadi mudah saat kamu punya cinta. Di banyak sekali kesempatan, yang terjadi justru sebaliknya.