Listen

Description

Setelah Joe Taslim dicast sebagai Sub-Zero di reboot film Mortal Kombat, Awe dan Upi jadi ingin membahas mengenai beberapa film adaptasi video game dan mengapa tidak seharusnya memasang ekspektasi tinggi kepada film dalam genre ini.