One Piece chapter 940 memberi porsi cukup banyak kepada Tonoyasu, salah satu cameo yg sebelumnya kita kira hanya sebatas lewat saja. Namun, apa mungkin justru Yasu ini memiliki peran penting nantinya? Di lain sisi, Luffy dan Kakek Hyo telah mulai menyusun rencana besar.
Bersama @ariza_23 (Baon), @edwin.indera (Edwin), dan @sugab_arts (Kibak)