Listen

Description

DPR mengabaikan temuan Ombudsman Indonesia soal dugaan maladministrasi  dalam proses seleksi calon anggota Komisi Penyiaran Indonesia KPI Pusat.  Buktinya, Koimisi Komunikasi dan Informatika DPR tetap melanjutkan uji  kelayakan dan kepatutan terhadap 34 kandidat hasil saringan panitia  seleksi. 

Kami ingin mendengar saran dan komentar kamu terkait podcast yang baru saja kamu simak, melalui surel ke podcast@kbrprime.id