Listen

Description

Wadah Pegawai Komisi Pemberantasan Korupsi (WP KPK) mendesak Presiden  Joko Widodo membatalkan revisi Undang-undang KPK karena cacat prosedur.  Semisal tidak termasuk program legislatif nasional 2019.

Kami ingin mendengar saran dan komentar kamu terkait podcast yang baru saja kamu simak, melalui surel ke podcast@kbrprime.id