Listen

Description

Aktivis pro demokrasi Hong Kong mengumpulkan HK Dollar 15,4 juta atau setara Rp 28 miliar dalam kampanye penggalangan dana di seluruh dunia | Pemerintah Inggris melarang anak-anak warganya yang menjadi anggota ISIS untuk kembali | Aktor Korea Selatan Song Kang-ho mencetak sejarah dengan menjadi aktor Asia pertama yang menerima penghargaan Excellence Award dalam Locarno International Film Festival. 

 *Kami ingin mendengar saran dan komentar kamu terkait podcast yang baru saja kamu simak, melalui surel ke podcast@kbrprime.id