Sepertinya jodoh masih menjadi topik utama yang paling dicari, baik dari kajian, maupun dari media yang lain.
Setelah kemarin berkutat dengan hal hal yang membuat kita ragu untuk menikah, sekarang kita bahas seputar tentang penjemputan jodohnya dan segala permasalahannya.
Faithamins Talk No. 009
Menjemput Jodoh 101
Ust. Hasan Faruqi