Listen

Description

Ramadhan sesungguhnya adalah latihan jiwa, terutama melatih sabar. Sabar dalam ketaatan dan menjauhi larangan Allah. Ini semua tentang bagaimana kita menjaga pondasi iman kita, agar Ramadhan tidak terlewati sekedar hanya menahan haus dan lapar saja, tapi juga menjadikan Ramadhan ini sebagai bulan perubahan. Maka dari itu disinilah kita harus mencurahkan perhatian untuk berjuang di bulan Ramadhan demi meraih keridhoan Allah SWT.



Faithamins Series No.070: Stay at Home Edition

Ramadhan, Keep The Faith & Fight

Ust. Agus Al Muhajir