Listen

Description

Episode ini dua insan sok tahu ngobrolin dampak Covid-19 terhadap dunia perfilman internasional, Christian Bale menjadi villain di MCU, dan tentunya kuis PNS yang berhadiah 2 tiket nonton di bioskop.