Listen

Description

Siapa yg kangen sama serial Game of Thrones? Untuk mengobati kerinduan kalian dengan GOT, Pada episode 17 ini kami ngobrolin buku pertama dari ketujuh buku serial A Song of Ice and Fire yg sudah diadaptasi menjadi tv series terpopuler di dunia.