Listen

Description

Peristiwa-peristiwa besar yang terjadi sebelum hijrah, misalnya boikot kota Makkah kepada Rasulullah, ternyata mengakibatkan terjadinya kemandirian orang Muslim. Sehingga, mereka malah dapat hijrah dengan total.