Listen

Description

Insekyur terkadang bikin kita jadi tidak bisa menjadi diri sendiri. Insekyur juga kadang bikin kita jadi takut untuk berkarya. Nah di episode kali ini, podcast K.a.t.a kedatangan tamu spesial yaitu Tiara dari Semesta 2020 yang akan ngebahas tentang insecure dan mental health. Dengerin sampe habis yah buat tahu lebih detailnya! Jangan lupa follow IG @Semesta.2020 juga ya!