Listen

Description

Semua orang pasti pernah merasa insecure. Bukan hanya fisik, tapi juga standar-standar kehidupan yang ditentukan oleh pergaulan. Walaupun perasaan insecure tidak bisa hilang, tapi cara kita meresponsnya membuat kita tidak lagi terlalu takut menghadapi kehidupan.

Guests: Gerry Alvindo dan Nia;

Host: Rae Hutapea;

Editor: Rae Hutapea.

Follow us on:

Instagram: @ignite.gki;

Youtube IGNITE GKI;

Website www,ignitegki.com