Listen

Description

Halo PR People!! Kali ini kita bakal ngobrol sama ka Aji mengenai kesan-kesannya menjalani WFH (Work From Home) dikarenakan adanya pandemi Covid-19 yang sedang terjadi di Dunia saat ini. Apa saja sih cerita dan kejadian seru, serta keluh kesah ka Aji sebagai seorang PR Consultant yang dituntut untuk bekerja dari rumah? Simak yuk!