Listen

Description

Halo Listener

Kalo ngomongin sosial media nih listener emang gak akan pernah ada habisnya ya. Sosial media tidak bisa dipungkiri juga dipengaruhi oleh perkembangan teknologi dan informasi. Salah satu hal yang muncul akibat era sosial media ini adalah munculnya profesi influencer nih listener pasti sudah gak asing kan. Influencer membagikan gagasannya di sosial  media, secara tidak langsung nih listener para pengikutnya akan menganggap hal tersebut merupakan hal yang baik dan benar meskipun nih sebenarnya nggak selalu begitu, tapi peluang inilah yang dilihat oleh para pelaku bisnis di era digital. 

Di Episode kali ini Amir dan Indana akan membahas tentang Influencer di sosial media yang sedang tren. 

Jadi Yuk segera dengarkan sekarang dan jangan lupa dengarkan terus Banana setiap hari Jumat di Channel Podcast Bingkai Suara atau kunjungi website kita di www.bingkaikarya.com

Supported by Pernahdengar and EJSC Malang

Business : bingkaikaryaid@gmail.com