Listen

Description

Liputan Podcast AGI selama Jalan-Jalan AGI 2023 di Pangalengan Bandung, 25-26 November 2023 bertemu dengan beberapa wakil Relawan AGI. Berikut ini Ahsan dari Politeknik Astra bercerita dalam perannya sebagai Tim MC dan Perlengkapan di AGI-13 2023.

Selamat mendengarkan, bagi yang ingin bergabung menjadi Relawan AGI-14 2024, silakan mendaftar di Amaliah.id, di sini: ⁠⁠https://amaliah.id/relawan-agi2024⁠⁠.