Presiden Joko Widodo menegaskan, pemerintah tidak dapat bekerja sendiri dalam mengatasi pandemi COVID19// Dalam acara Milad Majelis Ulama Indonesia -MUI- ke-46 secara virtual, Presiden Joko Widodo berharap milad MUI menjadi momentum untuk menghadapi pandemi