Listen

Description

Banyak cara mendapatkan rumah impian. Bisa melalui pembelian secara kredit, cash dan membangun dari awal. Membeli rumah jadi adalah cara yang paling umum dilakukan. Yuk cari tau tips membeli rumah dengan harga tepat di episode kali ini!