Om Swastyastu
Membahas asal-usul bahasa berarti berbicara mengenai suara, makna, dan, obyek. Karena adanya diversitas bahasa, suatu obyek dapat memiliki ratusan bahkan ribuan penyebutan berbeda. Pernahkah Anda ingin mengucapkan sesuatu tetapi tidak bisa terungkapkan sepenuhnya dengan kata-kata ? Menurut Veda, maksud hati yang tidak tersampaikan lewat kata-kata ini adalah salah satu gejala terhambatnya manifestasi bahasa dari tingkat halus ke kasar. Gejala ini dijabarkan dalam Ilmu Samkhya yang juga mengungkapkan secara mendetail mengenai asal-usul bahasa manusia dan mengapa manusia sampai memiliki bahasa yang berbeda-beda.
Simak terus Podcast kami di saluran YouTube dan Spotify kami. Anda dapat berpartisipasi dengan cara mengirimkan pertanyaan seputar Hindu. Pertanyaan terpilih akan ditayangkan dalam episode Podcast kami setiap dua minggu. Kunjungi website kami di www.hindutimes.id Klik subscribe untuk berlangganan konten-konten dari Hindu Times.
Facebook : https://www.facebook.com/hindutimesbali/
Website : https://hindutimes.id
Instagram : https://www.instagram.com/hindutimes....
Spotify : Hindu Times Podcast
Twitter : https://twitter.com/hindutimes_magz
Ada kepentingan dengan kami ? - redaksi@hindutimes.id
Om Santih, Santih, Santih Om