Listen

Description

Pada episode kali ini, kami berbincang dengan mahasiswa yang kuliah di Kanada dan beruntungnya kami berkesempatan untuk mengobrol secara langsung. Di episode ini dia bercerita secara lengkap seperti apa kronologi pada awalnya dia kuliah di Kanada hingga destinasi wisata apa yang menarik disana. Mau tau lebih lengkapnya?

#KuyDengerin.....