Tapanuli Utara sebagai kabupaten induk dari Humbang Hasundutan terbentuk berdasarkan Undang Undang Darurat Nomor 7 Tahun 1956 tentang pembentukan daerah otonom kabupaten-kabupaten dalam lingkungan Propinsi Sumatera Utara. Humbang Hasundutan sendiri diresmikan oleh Menteri Dalam Negeri RI pada 28 Juli 2003. Episode kali ini, kami berkolaborasi dengan perantau yang telah menetap di Kabupaten Humbang Hasundutan yaitu Silvanus Purba. Disini dia bakal menceritakan semuanya mengenai daerah yang dia tempati. Mau tau selengkapnya?
#KuyDengerin....