Listen

Description

Di episode kali ini gw akan share struggle terbesar gw sebelum menikah, yaitu tentang trust issue dan gw yg sempet mau minta putus karena takut kalo bibit perselingkuhan yg berkerak di history keluarga gw akan “menular” ke hubungan sama pasangan saat kita menikah nanti.