Bincang Prog kembali lagi di Episode 3. Setelah edisi berikutnya membahas 2 band dari benua Asia, Kenso dan God Bless, kali ini kami kembali ke tujuan awal Fossorial untuk menggali album-album obscure dalam konteks 80an. Pilihan jatuh ke sekumpulan mahasiswa Turki yang berkuliah di Perancis : Asia Minor, dan proyek elektronik prog dari sang maestro, Brian Eno, kali ini bersanding dengan vokalis Talking Heads, David Byrne.
Asia Minor - Between Flesh and Divine
Brian Eno, David Byrne - My Life in the Bush of Ghoists