TikTok memang tak henti-hentinya menghasilkan kreator unik, salahsatunya Suky Dani. Ia merupakan penjaga toko baju dengan nama “Toko Suky” yang beralamat di Banjarmasin, Kalimantan Selatan. Videonya viral karena penampilannya yang mirip dengan Ahmad Dhani, pentolan grup band legendaris Indonesia Dewa 19. Berawal dari ngefans kemudian ia bisa bertemu dengan Ahmad Dhani di Banjarmasin. Bagaimana kisah selengkapnya? Selamat datang di Rumah Podcast!