Listen

Description

Bersama Bapak Walikota Semarang dalam dunia metaverse, Yuk simak keseruan Podcast Metaverse. Kolaborasi Siega Verse dengan Tekno Kreasi dengan narasumber Dr. Hendrar Prihadi, S.E., M.M. dan Guru Besar Sistem Informasi Unika Soegijapranata Prof. Dr. Ridwan Sanjaya, MS.IEC.