Listen

Description

Polemik rokok elektrik atau vape masih memanas di Tanah Air. Penggunaan rokok elektrik pun disebut-sebut akan semakin diperketat.

Tak ayal, permasalahan tersebut menimbulkan kontra yang tak kunjung tuntas. Asosiasi vape juga mendorong kajian riset rokok elektrik di Indonesia harus dilakukan sebelum pemerintah memutuskan atau meregulasi peraturan peredaran dan penggunaan rokok elektrik. Simak obrolannya dalam Podcast Liputan6.com