Belakangan ini istilah hoax sering terdengar baik di media massa maupun dicyber media. Pengertian hoax (hoaks) adalah informasi palsu atau berita yang sebenarnya bisa berisi fakta namun telah dipelintir atau rekayasa. Namun, kata-kata hoax saat ini semakin sering digunakan dan disematkan ketika menyikapi berita yang sama sekali tidak ada faktanya (fake news). Simak obrolannya dalam Podcast Liputan6.com