Listen

Description

Kalau kebanyakan orang sudah merencanakan karir yang akan dijalankan sejak awal, berbeda dengan penyanyi Afgan. Terjun ke musik serba kebetulan, tanpa rencana sama sekali. 13 tahun karir yang sudah dibuat dan sekarang sudah siap dengan Afgan yang baru.